Stay Connected:




Sabtu, 22 September 2012

Cara Membuat Blog Pager Pada Blog

Hello kawan-kawan IPT[+]?
Sepertinya sudah lama saya tidak membahas tentang Tutorial Blog. Baiklah, pada kesempatan kali ini saya akan menshare tentang bagaimana Cara Membuat Blog Pager Pada Blog.
Dibawah ini adalah screenshotnya.

Bagaimana??? sobat blogger tertatik???
Oke.. langsung aja dibawah ini tutorialnya..
  • Login ke akun Blogger dengan ID anda.
  • Lalu masuk pada Tata Letak
  • Kemudian click Add Gadget, dan klik HTML/JavaScript Add 
  • Copy code dibawah ini  dan paste pada kolom HTML/JavaScript 
<style type="text/css">
#blog-pager-older-link a,#blog-pager-newer-link a,a.home-link{width:92px;height:26px;padding-top:6px;text-align:center;display:inline-block;color:#fff;text-shadow:1px 0 1px #000;background:url(http://3.bp.blogspot.com/-wglG2zzuKYA/TyXJdoMVWrI/AAAAAAAAE20/WytUd5_weW0/s1600/pager-bg.png) no-repeat;font-size:11px;text-transform:lowercase;margin:0 10px}
#blog-pager{clear:both;text-align:center;margin:20px 0;padding:10px 0}
.showpageOf{background:#444; border:1px solid #191919; border-bottom:1px solid #666; border-right:1px solid #666;color:#aeaeae;margin:2px;padding:3px 7px}
.showpageNum a,.showpage a{background:#444; border:1px solid #191919; border-bottom:1px solid #666; border-right:1px solid #666;color:#eaeaea;text-decoration:none;margin:2px;padding:3px 7px}
.showpageNum a:hover,.showpage a:hover,.showpagePoint{color:#eaeaea;margin:2px;padding:3px 7px;cursor:pointer;}

</style>
<!--Page Navigation Starts-->
<script type='text/javascript'>
var pageCount=6;
var displayPageNum=6;
var upPageWord ='Previous';
var downPageWord ='Next';

</script>
<script src='http://scienceworld.googlecode.com/files/pagnav.js' type='text/javascript'></script>
<!--Page Navigation Ends --> 
Anda bisa merubah code css yang berwarna hijau dan code yang berwarna merah sesuai dengan keinginan sobat.
  • Lalu click Save.
  • Kemudian lihat hasilnya pada blog sobat.
SELESAI..
Demikianlah artikel tentang Cara Membuat Blog Pager Pada Blog semoga bisa bermanfaat.

sumber

+ komentar +

Post A Comment!